Jurusan TKR menerima Penghargan Peduli Lingkungan
pada hari ini, senin, tanggal 17 Nopember 2014, setelah selesai dilaksanakan Upacara Bendera, dilanjutkan penyerahan Pemberian Penghargaan kepada Siswa/Siswi kelas yang peduli Lingkungan, kelas yang kriteria mendapatkan penghargaan dari Kepala Sekolah SMK Negeri 2 Surakarta, yang dinilai setiap minggu sampai bulan Nopember 2014, jatuh pada Kompetensi Keahlian TKR, sedangkan untuk kelas kompetensi keahlian lain, belum memenuhi, adapun yang dinilai adalah, kepedulian kebersihan dalam kelas dan luar kelas, pemilahan sampah organik dan an-organik dalam kelas, kontinyuitas siswa dalam melaksanakan tugas kebersihan dan lingkungan yang asri, program ini terus dilaksanakan penilaiannya, dengan maksud dan tujuan, sekolah kita benar-benar peduli pada lingkungan, tidak hanya slogan saja, tapi benar-benar dilaksanakan, atas kerja keras semua diucapkan terima kasih.
info pemberian hadiah ada di alamat ini;
https://www.facebook.com/kasmadi/media_set?set=a.10202402923869113.1073741978.1673771992&type=3